Total Tayangan Halaman

Minggu, 29 Juli 2012

Software Burning CD/DVD - Nero Vs Ashampoo Burning Studio

Jika ada pertanyaan, software apa yang anda gunakan untuk mem-burning data ke CD/DVD? Tentu jawabannya 90% memilih Nero. Sama seperti saya, semula saya sangat kagum dengan fitur yang diselipkan di aplikasi nero ini. Namun sejak saya beralih menggunakan OS windows 7 enterprise, saya sedikit berubah pikiran. Hal itu disebabkan aplikasi nero yang saya install tidak support dengan OS yang saya pakai, ah... mungkin exe nero yang saya punya yang bermasalah paling.... saya mencoba download Nero yang sudah ter-update tapi ternyata tetap tidak membuahkan hasil. Frustasi juga, hm... usaha terus dimulai dengan meminta pertolongan mbah google dan pada akhirnya saya menjatuhkan pilihan ke Ashampoo Burning Studio 2010. Kenapa saya memilih Ashampoo Burning Studio daripada Nero?

Lihat Perbandingan berikut:

Sofpedia untuk Nero :
-------------------------------------------------------------------------------------------------
Requirements:
· Internet Explorer 6.0 or higher.
· 1 GHz processor
· 2 GHz processor for Windows Vista
· 256 MB RAM
· 512 MB RAM for Windows Vista
· 270MB hard drive space for a typical installation of all components.
· 500MB hard drive space temporary for the installation

· CD or DVD recordable or rewritable drive for burning.
· DirectX 9.0c revision 30 (August 2006) or higher.
· Up to 9 GB available HDD space for DVD images and temporary DVD files.
· Graphics card with at least 32 MB video memory
· minimum resolution of 800 x 600 pixels
· 16-bit color settings
· 24-bit or 32-bit true color is recommended
-------------------------------------------------------------------------------------------------

Itu artinya Nero membutuhkan 270 MB untuk instalasi umum, ditambah lagi pada saat proses instalasi Nero membutuhkan kapasitas temporer 500 MB dan menurutku itu pemborosan dalam penggunaan hard drive. Bandingkan dengan Ashampoo Burning Studio yang file instalasinya hanya 30,7 MB (31,441 KB) dan pada saat terinstall pun masih dibawah 100 MB, jelas jauh lebih kecil daripada Nero. Fitur-fitur yang disediakan Ashampoo Burning Studio tidak jauh berbeda dengan Nero bahkan lebih bagus daripada fitur yang keluarkan Nero

-------------------------------------------------------------------------------------------------
Features of Ashampoo Burning Studio:
  • Burn and update existing discs
  • Backup or restore files and folders
  • Rip and burn music
  • Burn movies and photos to DVDs and data discs
  • Movie editor with DVD authoring
  • Create high-quality DVD slideshows
  • Copy CDs, DVDs and Blu-ray discs
  • Create and burn disc images
  • Erase rewriteable discs
  • Expert burn functions for full control
  • Create covers, labels, and booklets
-------------------------------------------------------------------------------------------------
 
Lebih lengkap info dapat anda lihat di situs resminya yaitu  di sini

 

Bagi anda yang berminat menggunakan Software Ashampoo Burning Studio bisa anda DOWNLOAD di sini
lengkap dengan Lisensi Key-nya

Setelah anda download dan  anda install maka langkah terakhir masukkan lisensi key yang sudah saya lampirkan di file yang anda download tadi.






Selamat mencoba, semoga membawa kabar gembira bagi pengguna Windows 7



1 komentar:

Blogger mengatakan... Reply Comment

Your Affiliate Money Printing Machine is ready -

Plus, getting it set up is as easy as 1--2--3!

Follow the steps below to make money...

STEP 1. Input into the system what affiliate products you intend to promote
STEP 2. Add some PUSH button traffic (it LITERALLY takes 2 minutes)
STEP 3. See how the system explode your list and up-sell your affiliate products on it's own!

So, do you want to start making money???

Get the full details here

Posting Komentar

Popular Posting

Link & Banner

Binus Hacker - Independent Hacking Community
Tips Kecantikan
CeritaKu-Blognya_Teman
SAHABATKU
yunizar.com
 MasTer Q | Cinta | Cerita Motivasi | Blog | Facebook |  Hikmah
Ilmu Blogger
free counters

Update Status FB